1. Networking mempunyai arti sebagai ...... jaringan

2. Pada tahun 1969 Departemen Pertahanan Amerika Serikat membuat jaringan untuk keperluan penelitian yang disebut dengan ARPANET

3. Kumpulan dari protokol-protokol yang digunakan untuk komunikasi data di dalam jaringan internet disebut … TCP/IP

4. Alat yang berfungsi sebagai konsentrator untuk menghubungkan komputer komputer dalam konfigusari star disebut…. hub

5. Pada koneksi internet, perangkat yang digunakan untuk mengubah sinyal analog menjadi digital atau sebaliknya disebut modem

6. Sebuah website tentang pendidikan dan pembelajaran di Indonesia adalah .... www.e-dukasi.com

7. Proses mengirim file dari komputer kita melalui internet ke suatu website sehingga pengguna internet dapat mengakses file itu disebut... Upload

8. Mengelola email seperti pada yahoo mail dan google mail adalah email berbasis....Web

9. Penulisan alamat email yang keliru berikut ini adalah … punyak.ku@gmail.com

10. Fasilitas untuk membalas email yang diterima adalah … Reply


11.Tips untuk browsing internet diantaranya adalah sekali memakai internet sebaiknya membrowsing beberapa website. Ini dapat dilakukan dengan cara 

.....klik File, New Web Browser atau New Windows

12. Jaringan komputer yang mempunyai jangkauan langsung paling jauh sepanjang 100 meter adalah …Local Area Network

    

13. Berikut ini adalah pernyataan yang tepat mengenai download, yaitu…

 proses mengakses suatu alamat web yang dilakukan oleh komputer client

14 Proses aktivitas dalam mencari informasi di internet dengan cara meminta bantuan mesin pencari (search engine) dikenal dengan istilah… Searching

15. Jaringan computer dimana setiap host dapat menjadi server ataupun sebagai client secara bersamaan disebut dengan nama ....Peer to peer

16. Komputer yang hanya menggunakan satu jalur kabel sebagai media transmisi merupakan ciri dari bentuk topologi … Token Ring

17. Jaringan computer yang merupakan tempat untuk menyimpan data agar dapat dibuka kembali adalah …    hardisk

18. Manusia yang bepergian dengan menggunakan mobil ataupun pesawat terbang dapat melakukan komunikasi dengan yang lain dengan menggunakan jaringan … WAN

19. Perangkat keras computer yang berfungsi untuk menghubungkan computer ke internet disebut dengan …

 modulator demodulator

20. layanan yang terdapat dalam client –server seperti berikut ini, kecuali …receiver